Manajemen Proyek Perangkat Lunak
Zahrah Citra Hafizha
5114100012
MPPL B
A. Manajemen Proyek Perangkat Lunak
1. Deskripsi definisi
Dalam pembangunan proyek perangkat lunak, pastinya ada hal-hal yang menentukan apakah proyek akan berjalan dengan yang diharapkan sehingga menghasilkan kualitas yang baik. Bagian penting tersebut adalah Manajeman Proyek Perangkat lunak.
Manajemen proyek perangkat lunak merupakan bagian yang penting dalam pembangunan perangkat lunak. MPPL ini tidak bersifat teknis seperti pengkodean. Manajemen proyek PL mampu menentukan apakah proyek akan berjalan dengan baik sehingga menghasilkan produk yang baik. Berkaitan dengan manajemen adalah pengelolaan personel dan koordinasi tim, proses, pengukuran proyek-termasuk menentukan harga dari PL, penjadwalan, dan sebagainya.
Definisi manajemen proyek perangkat lunak itu sendiri yaitu aktifitas perancangan dan pengontrolan membuat prangkat lunak dalam jangka waktu tertentu untuk memenuhi kebutuhan.
Manajemen : Sebuah proses untuk mencapai tujuan bersama dengan menggunakan empat fungsi utama, yaitu planning, organizing, actuating dan controlling yang didasarkan pada sumber daya yang dimiliki.
Proyek : Proyek adalah suatu kegiatan mengkoordinasikan segala sesuatu dengan menggunakan perpaduan sumber daya manusia, teknik, administratif, keuangan untuk mencapai tujuan yang jelas dan dalam periode waktu tertentu
Perangkat Lunak : kumpulan instruksi, kode, dokumen, data yang bila diekseskusi akan menjalankan fungsi tertentu.
Jadi bisa disimpulkan bahwa MPPL adalah sebagai suatu proses kegiatan untuk melakukan perencanaan, pengorganiasian, pengarahan dan pengendalian untuk membuat perangkat lunak atas sumber daya organisasi yang dimiliki perusahaan untuk mencapai tujuan tertentu dalam waktu dan sumber daya yang tertentu pula.
2. Tujuan
Tujuan adanya MPPL ini adalah untuk mempelajari penggunaan sumber daya dalam pengerjaan sesuatu agar dapat tercapai, dan juga mengatur waktu penyelesaiannya.
3. Ruang Lingkup
4. Stakeholder
Stakeholder merupakan semua orang atau organisasi yang terkena dampak dari suatu proyek, dan mendokumentasikan informasi yang relevan mengenai kepentingan, keterlibatan dan dampak pada kerberhasilan suatu proyek. Stakeholder proyek merupakan orang atau organisasi yang terlibat secara akftif dalam suatu proyek.
Pihak-pihak yang terlibat dalam proyek yaitu:
B. Contoh Proyek
Sistem Informasi Dharma Wanita
1. Deskripsi
2. Biaya
3. End User
End user dari perangkat lunak ini adalah:
4. Screenshoot
Referensi:
http://file.upi.edu/Direktori/FPMIPA/PRODI._ILMU_KOMPUTER/WAHYUDIN/mppl_slide.pdf
manajemenproyekindonesia.com/?p=2822
https://erozzgerrard.wordpress.com/2011/11/29/manajemen-proyek-perangkat-lunak/
http://hydechanasia.blogspot.co.id/2011/09/management-proyek-perangkat-lunak.html
http://pastinfoinfo.blogspot.co.id/2013/01/manajemen-proyek-perangkat-lunak_13.html
5114100012
MPPL B
A. Manajemen Proyek Perangkat Lunak
1. Deskripsi definisi
Dalam pembangunan proyek perangkat lunak, pastinya ada hal-hal yang menentukan apakah proyek akan berjalan dengan yang diharapkan sehingga menghasilkan kualitas yang baik. Bagian penting tersebut adalah Manajeman Proyek Perangkat lunak.
Manajemen proyek perangkat lunak merupakan bagian yang penting dalam pembangunan perangkat lunak. MPPL ini tidak bersifat teknis seperti pengkodean. Manajemen proyek PL mampu menentukan apakah proyek akan berjalan dengan baik sehingga menghasilkan produk yang baik. Berkaitan dengan manajemen adalah pengelolaan personel dan koordinasi tim, proses, pengukuran proyek-termasuk menentukan harga dari PL, penjadwalan, dan sebagainya.
Definisi manajemen proyek perangkat lunak itu sendiri yaitu aktifitas perancangan dan pengontrolan membuat prangkat lunak dalam jangka waktu tertentu untuk memenuhi kebutuhan.
Manajemen : Sebuah proses untuk mencapai tujuan bersama dengan menggunakan empat fungsi utama, yaitu planning, organizing, actuating dan controlling yang didasarkan pada sumber daya yang dimiliki.
Proyek : Proyek adalah suatu kegiatan mengkoordinasikan segala sesuatu dengan menggunakan perpaduan sumber daya manusia, teknik, administratif, keuangan untuk mencapai tujuan yang jelas dan dalam periode waktu tertentu
Perangkat Lunak : kumpulan instruksi, kode, dokumen, data yang bila diekseskusi akan menjalankan fungsi tertentu.
Jadi bisa disimpulkan bahwa MPPL adalah sebagai suatu proses kegiatan untuk melakukan perencanaan, pengorganiasian, pengarahan dan pengendalian untuk membuat perangkat lunak atas sumber daya organisasi yang dimiliki perusahaan untuk mencapai tujuan tertentu dalam waktu dan sumber daya yang tertentu pula.
2. Tujuan
Tujuan adanya MPPL ini adalah untuk mempelajari penggunaan sumber daya dalam pengerjaan sesuatu agar dapat tercapai, dan juga mengatur waktu penyelesaiannya.
MPPL merupakan bagian yang penting dalam pembangunan
perangkat lunak, dan juga mampu menentukan apakah proyek akan berjalan dengan
baik sehingga menghasilkan produk yang baik juga. Hal ini berkaitan dengan
manajemen yang mengelola serta mengkoordinasikan tim, prosesnya, dan pengukuran
proyek termasuk menentukan harga dari perangkat lunak dan sebagainya.
- Agar proyek tidak overlap dan dapat dimengerti oleh team
- Kualitas Produk
- Ketidakpastian
- Resiko yang mungkin ada
- Estimasi Biaya
- Penjadwalan Project
- Pengawasan Project
- Ukuran dari kemampuan memori
- Jumlah pemakai
4. Stakeholder
Stakeholder merupakan semua orang atau organisasi yang terkena dampak dari suatu proyek, dan mendokumentasikan informasi yang relevan mengenai kepentingan, keterlibatan dan dampak pada kerberhasilan suatu proyek. Stakeholder proyek merupakan orang atau organisasi yang terlibat secara akftif dalam suatu proyek.
Pihak-pihak yang terlibat dalam proyek yaitu:
- Client = pemilik proyek
- Project Manager = menggerakkan organisasi proyek dan memimpinny
- Programmer / Engineer = memprogram proyek tersebut
- Designer = memvisuaisasikan kebutuhan
- End User = konsumen yang menggunakan hasil akhir dari proyek
- Analyst = yang menuliskan / mendeskripsikan kebutuhan user
- Investor / Sponsor = memberikan support berupa dana ataupun hal materiil
B. Contoh Proyek
Sistem Informasi Dharma Wanita
1. Deskripsi
Perangkat lunak yang dirancang dalam
dokumen ini merupakan suatu Sistem Informasi untuk Dharma Wanita Pusat di
Surabaya. Perangkat lunak ini berfungsi untuk menangani pengelolaan data Dharma
Wanita yang umumnya belum digital dan juga untuk membantu pengenalan Dharma
Wanita kepada masyarakat umum. Sistem ini dapat melakukan beberapa hal sebagai
berikut:
1.
Menampung
informasi Dharma Wanita Surabaya yang memiliki informasi seperti kegiatan, data
koperasi, data pengurus, lokasi cabang Dharma Wanita lain, dan informasi
lainnya.
2.
Menjadi
media yang dapat memberikan laporan dalam bentuk digital kepada para
pengurusnya.
3.
Menjadi
media pemberitahuan yang dapat diakses dimana saja dan tidak terikat oleh waktu
atau individu yang menggunakan.
2. Biaya
3. End User
End user dari perangkat lunak ini adalah:
- Seluruh pengurus Dharma Wanita Persatuan Surabaya
- Pengunjung umum
4. Screenshoot
Referensi:
http://file.upi.edu/Direktori/FPMIPA/PRODI._ILMU_KOMPUTER/WAHYUDIN/mppl_slide.pdf
manajemenproyekindonesia.com/?p=2822
https://erozzgerrard.wordpress.com/2011/11/29/manajemen-proyek-perangkat-lunak/
http://hydechanasia.blogspot.co.id/2011/09/management-proyek-perangkat-lunak.html
http://pastinfoinfo.blogspot.co.id/2013/01/manajemen-proyek-perangkat-lunak_13.html
Komentar